Berjalan jalan di taman kota dengan pemandangan yang
sejuk dan indah merupakan hal yang sangat menyenagkan, kamu bisa
mengabiskan waktu di akhirpekan bersama teman dan keluarga untuk
bersantai dan menikmati indahnya suasana taman nah berikut ini ada 7
Taman Terbesar di Dunia kamu mau tahu taman apa aja itu dan di mana letaknya simak berikut ini.
1. Kings Park, Australia
Kings
Park merupakan taman yang paling terkenal di barat Australia. Taman ini
dilengkapi dengan berbagai pohon dan bunga dari semua jenis yang ada di
duniakamu bisa menemukan pohon dan bunga langka yang sulit di temukan
di dunia, berjalan jalan di taman ini bersama teman dan keluarga sunguh
mengasikan dan bisa mengusir stres kamu.
2. Washington Park, Denver
Taman
ini terletak di ujung selatan pusat Denver. Taman ini mencakup lebih
dari 150 hektar dan merupakan salah satu taman kota terbesar. Setiap
tahunya ada ribuan pengunjung untuk menikmati keindahan taman yang
sunguh nyaman ini. Di sekeliling taman ada banyak bangku yang
menghadapkan pada keindahan taman kota ini.
3. Stanley Park, Vancouver
Taman
ini sangat mudah di akses oleh siapa saja karena banyak rute dan jalan
yang menuju taman ke taman ini. Taman ini berisi sejumlah kolam, hutan,
deretan jalan pejalan kaki, sejumlah tempat olahraga, pantai yang indah
dan zona game. Taman ini memiliki luas 1100 hektar dan merupakan salah
satu taman terbesar di dunia.
4. Taman Fairmont, Philadelphia
Taman
ini sunguh sangat besar dan di bagi menjadi 60 bagian. Taman ini sangat
mudah di jangkau oleh seluruh orang sehinga menjadikan taman ini selalu
penuh dengan banyak orang tetapi ada sejumlah titik yang tidak pernah
terlalu ramai. Sebuah sungai juga terletak di sisi taman yang menawarkan
kesempatan besar untuk memancing.
5. Bitsevsky Park, Moskow
Bagi
kamu yang sibuk dengan aktifitas kota yang padat dan ingin beristirahat
untuk menenagkan segala pikiran maka menuju taman ini merupakan hal
yang sangat tepat ke indahan taman ini dapat menghilangkan stres.
Ditaman ini ketika musim dingin kamu bisa bermain skidan ketika musim
pans bisa bersepeda santai. Taman ini mencakup wilayah yang luas dan ada
sejumlah cerita yang terkenal tentang taman ini.
6. Metropolitan Park, Santiago
Taman
ini mencakup luas lebih dari 1900 hektar yang merupakan taman yang
cukup indah di dalam taman akamu akan banyak menemukan kolam, kebun
binatang dan kolam renang. Ditaman ini kamu juga akan bayak menemukan
toko dan beberapa tempat makan.
7. Chapultepec Park, Mexico City
Taman
ini juga memiliki wilayah yang luas dan merupakan salah satu tempat
kencan paling populer di kota. Taman ini memiliki sejumlah museum, kebun
binatang, tempat berenang, berperahu di taman ini juga terdapat tempat
kediaman presiden Meksiko.
0 komentar:
Posting Komentar